Jumat, 03 Februari 2023 - 20:09 WIB
Wakil Bupati Pasangkayu Dr Hj Herny Agus menerima kunjungan Tim Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) RI Perwakilan Sulawesi Barat di Ruang Kerja Wakil Bupati Pasangkayu, Jumat (3/2/2023).
Artikel.news, Pasangkayu - Wakil Bupati Pasangkayu Dr Hj Herny Agus menerima kunjungan Tim Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) RI Perwakilan Sulawesi Barat di Ruang Kerja Wakil Bupati Pasangkayu, Jumat (3/2/2023).
Setelah berdiskusi, acara dilanjutkan dengan Zoom Online Conference Meeting.
Kunjungan BPK Sulbar ke Pasangkayu ini terkait dengan dimulainya pelaksanaan Pemeriksaan Pendahuluan atas laporan Keuangan (LKPD) Tahun Anggaran 2022 seluruh Pemerintah Daerah se Sulawesi Barat.
Laporan | : | Faisal |
Editor | : | Ruslan Amrullah |