Rabu, 10 Februari 2021 - 20:49 WIB
Artikel.news, Jakarta - Tutorial tentang cara menghadirkan kulit cerah bagi perempuan ditampilkan di kanal Youtube Sanly Liuu. Dalam tempo sebulan, tayangan tersebut langsung ditonton ribuan pemirsa Youtube.
Sambil mempromosikan sebuah produk kecantikan, Sanly juga membagikan resep agar cepat mendapatkan kulit cerah dalam waktu dua minggu.
Sanly Liuu yang memiliki nama asli Sanly Hendrawati adalah seorang beauty vlogger dan conter creator di Youtube sekaligus selebgram, karena memiliki banyak fans di Instagram.
Di akun Instagram perempuan yang tinggal di Jakarta ini juga kerap menampilkan tutorial tata cara merawat wajah dan tubuh, sembari meng-endorse sebuah produk.
Tampak banyak perusahaan yang memproduksi alat-alat kecantikan mempercayakan kepada Sanly untuk dipromosikan di Instagram.
Ini beberapa foto Sanly yang menawan sekaligus seksi di akun Instagram-nya, yang telah memiliki lebih dari 145 ribu pengikut hingga Rabu (10/2/2021):
Laporan | : | Jannah |
Editor | : | Ruslan Amrullah |